
Memiliki salah satu hunian di apartemen Sudirman Suites Makassar tentu menjadi impian bagi banyak orang bukan? Hal tersebut bukan tanpa alasan, mengingat apartemen ini merupakan salah satu apartemen terbaik yang ada di kawasan Makassar. Dengan mempunyai salah satu unit property disinilah, anda bisa menikmati gaya hidup modern dan ternyaman.
Terlebih lagi dengan lokasinya yang cukup strategis, tentu akan membuat para pemilik unit apartemen mempunyai keleluasaan buat mencapai beberapa tempat penting yang ada disini. Bukan hanya itu saja, berada di lokasi bisnis, membuat anda juga akan semakin mudah untuk melakukan kegiatan bisnis di tempat ini.
Tidak hanya itu saja, hunian apartemen dari Sudirman Suites juga dapat menjadi investasi jangka panjang yang sangat menguntungkan. Terlebih lagi, seiring dengan berjalannya waktu permintaan akan apartemen memang semakin meningkat tetapi dengan ketersediaan yang terbatas. Apabila anda ingin menjual apartemen di Sudirman Suites ini bisa menjadi langkah yang terbaik untuk memulai bisnis property.
Di samping lokasinya yang cukup strategis karena berada di pusat kota, Apartemen Sudirman Suites Makassar inipun juga menyediakan berbagai macam fasilitas dan layanan terbaik yang bisa anda nikmati. Salah satu fasilitas unggulan yang dimiliki adalah menyediakan banyak pilihan unit apartemen yang dapat dipilih seperti North Private Suites.
North Private Suites, Salah Satu Unit Apartemen Terbaik
North Private suites ini menjadi salah satu unit apartemen di Sudirman Suites dimana akan menawarkan anda kenyamanan untuk tinggal di sebuah apartemen. Bukan hanya itu saja, berbagai macam fasilitas dan layanan pun tersedia didalamnya. Anda bisa memilih sendiri lokasi lantai dari jenis unit yang satu ini. Untuk North Private Suites tersedia di semua lantai.
Adapun beberapa fasilitas dan layanan yang bisa anda nikmati didalamnya diantaranya adalah
1. Master bedroom
Didalamnya, anda bisa menemukan adanya 1 master bedroom yang rapidan nyaman. Dengan adanya tempat tidur berukuran besar itulah dijamin akan membuat tidur anda merasa nyaman dan nyenyak.
2. Maid Room dan Bathroom
Selain itu juga tersedia adanya maid room dan bathroom dimana didalamnya dilengkapi dengan berbagai macam peralatan dan perlengkapan bathroom yang lengkap.
3. Master bathroom
Master bathroom di Apartemen Sudirman Suites inipun juga menawarkan anda kenyamanan didalamnya dilengkapi dengan shower untuk mandi hingga wastafel yang bisa anda gunakan untuk cuci muka. Selain itu, dengan desain interior yang nyaman itulah menjadi daya tarik tersendiri didalamnya.
4. Ruang living room yang nyaman
Untuk menyambut tamu atau digunakan sebagai tempat untuk bersantai, apartemen Sudirman Suites Makasar menyediakan ruangan living room yang cukup nyaman didalamnya. Dilengkapi dengan sofa dan meja yang terbaik untuk menyambut tamu yang anda miliki tersebut.
5. Ruangan dapur yang nyaman
Fasilitas lainnya yang ditawarkan oleh north private suites adalah ruangan dapur yang cukup nyaman dimana mampu menunjang kegiatan masa memasak anda tersebut. Area dapurnya sudah dilengkapi dengan berbagai macam perlengkapan dan peralatan yang anda butuhkan.
Selain itu, anda juga dilengkapi dengan adanya meja makan sehingga bisa memberikan kenyamanan bagi anda. Adanya 2 balconi di unit ini pun juga akan memberikan anda kenyamanan untuk menikmati view yang ada di kawasan Makassar.
Apartemen Sudirman Suites Makassar merupakan salah satu pilihan tempat tinggal terbaik yang bisa anda jadikan sebagai pilihan. North private suites merupakan salah satu pilihan hunian di 31 Sudirman Suites yang terbaik. Untuk anda yang ingin memiliki hunian di tempat ini, segera kunjungi 31sudirmansuites.com sekarang juga.
Pilihan Apartemen Sudirman Suites Makassar